Rumah Sederhana

Saat ini rumah sederhana minimalis 1 lantai sedang menjadi incaran banyak orang, berbagai desain dan denah serta tata ruang dan letak interior pun diburu oleh mereka yang menginginkan keserasian antara rumah yang mungil , luas yang cukup dan perabot rumah tangga yang sesuai. 

Hal ini dikarenakan rumah kecil sederhana memiliki harga yang lebih ramah dan terjangkau serta sudah banyak yang memiliki contoh rumah sederhana namun tetap menampung berbagai ruang sebagaimana layaknya sebuah rumah disamping karena menyewa sebuah Rumah atau menyewa rumah saat ini dirasa juga cukup tinggi. 

Gambar denah diatas dibuat dengan ukuran 8 x 8 meter dan merupakan contoh rumah kecil sederhana namun tetap dapat menampung ruang sebagaimana layaknya sebuah rumah, berikut adalah sedikit keterangan dari gambar denah rumah diatas. 

1. Pada bagian depan sebelah kanan terdapat ruang kosong yang bisa dipergunakan sebagai tempat untuk kendaraan bermotor dengan luas kurang lebih 3,5 x 4 meter. 




2. Ruangan selanjutnya adalah kamar yang terdiri dari 2 ruang dengan ukuran masing masing 2,75 x 3 meter. 


3. Ruang terakhir sekaligus sisa dari luas lahan secara keseluruhan adalah ruang dapur dan kamar mandi dengan ukuran luas masing masing 3,5 x 3 meter untuk ruang dapur , sedangkan untuk kamar mandi dibuat dengan luas 1,5 x 2 meter. 


No comments:

Post a Comment