Gambar Rumah Minimalis Satu Lantai

Rumah adalah kebutuhan yang tidak bisa dihindari karena setiap orang pastinya butuh perlindungan dari terik panas matahari dan hujan, oleh karenanya rumah merupakan salah satu tempat yang harus dimiliki oleh setiap orang dalam rangka untuk berlindung dari terik matahari dan hujan maupun binatang liar.

Demikian sakralnya kebutuhan rumah kemudian membuat manusia berpikir dan terus mengembangkan apa dan bagaimana serta dimana mereka harus membangun atau memiliki rumah. 

Berikut adalah contoh denah gambar rumah disertai dengan contoh desain setiap kamar dan ruang yang dibangun diatas lahan dengan luas kurang lebih 7 x 14 meter atau 8 x 15 meter beserta keterangannya : 


1. Dari sebelah kanan dapat kita lihat terdapat satu ruang garasi kendaraan bermotor yang dibuat dengan ukuran 3,5 meter x 4 meter diteruskan kemudian dengan ruang kamar mandi dan atau wc yang dibuat dengan ukuran 2,5 x 3 meter. untuk contoh gambar bagian depan rumah dapat anda lihat pada contoh diatas, sedang untuk kamar mandi anda bisa menerapkan contoh gambar dibawah ini : 


2. Ruang salanjutnya dengan warna kuning muda adalah ruang tamu dengan ukuran 4,5 x 5 meter. 

3. Ruangan selanjutnya adalah kamar tidur dimana terdapat 2 kamar tidur yang masing masing dibuat dengan ukuran 3 x 3 meter. 

4. Ruangan terakhir adalah dapur yang dibuat dengan ukuran 2,75 x 6 meter. 


No comments:

Post a Comment